20 September 2024

Headline News

Home Headline News Page 70

Bahas Persoalan Banjir di Trans Kukar-Kubar, DPRD Kaltim Gelar RDP

SAMARINDA, SERUYA.COM - Komisi III DPRD Kalimantan Timur (Kaltim) menggelar Rapat Dengar Pendapat (RDP), Selasa (20/9/2022). RDP itu membahas persoalan banjir di jalur Trans...

Disdikbud Kaltim Harapkan Tawuran Antar Sekolah di Berau Tidak Terjadi Lagi

KALTIMKORANSERUYA.COM – Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kalimantan Timur (Kaltim) akhirnya angkat bicara terkait aksi tawuran SMK Negeri 2 dan SMK Muhammadiyah Berau beberapa...

Wagub Hadi Mulyadi Minta Pantun Diajarkan di Sekolah-Sekolah, Disdikbud Siap Susun Rencana Program

KALTIMKORANSERUYA.COM – Wakil Gubernur (Wagub) Kalimantan Timur (Kaltim), Hadi Mulyadi meminta agar seluruh para siswa-siswi Kaltim diajarkan seni berpatun guna melestarikan budaya Indonesia. Hadi menilai...

Baru Dibentuk, Pansus Ranperda RTRW Kaltim Tancap Gas

SAMARINDA, SERUYA.COM - Pansus Ranperda RTRW Kaltim langsung tancap gas usai dibentuk dalam rapat Paripurna DPRD Kaltim ke-39, Senin (19/9/2022). Pansus Pembahasan Ranperda RTRW Kaltim...

Rapat Internal BK DPRD Kaltim, Bahas Persiapan Perubahan Kode Etik Tata Beracara

SAMARINDA, SERUYA.COM - Badan Kehormatan (BK) DPRD Kaltim menggelar rapat internal di Ruang Rapat Lantai 3 Kantor DPRD Kaltim. Rapat itu dipimpin Ketua BK...

Diketuai Baharuddin Demmu, Pansus RTRW Ditetapkan

SAMARINDA, SERUYA.COM - DPRD Kalimantan Timur (Kaltim) menggelar rapat paripurna ke-39, Senin (19/9/2022). Rapat Paripurna itu membahas tanggapan dan atau jawaban gubernur Kaltim terhadap...

Jadi Tuan Rumah Temu Karya Budaya se-Indonesia, Kepala Disdikbud Kaltim Ajak Masyarakat Ramaikan

KALTIMKORANSERUYA.COM - Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) ditunjuk sebagai tuan rumah dalam agenda Temu Karya Budaya ke-21 tahun 2022. Acara Temu karya ke-21 yang diadakan pada...

Pemprov Kaltim Dukung Penuh Kebijakan Penggunaan Mobil Listrik jadi Kendaraan Dinas

KALTIMKORANSERUYA.COM - Presiden Joko Widodo intruksikan kepada pemerintah pusat dan daerah untuk menggunakan kendaraan listrik sebagai kendaraan dinas sehari-hari. Perintah Jokowi ini tertuang pada Instruksi...

Pemprov Kaltim Apresiasi Keenam Anak Muda Perwakilan Kaltim Di Istana Negara

KALTIMKORANSERUYA.COM - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Timur (Kaltim) melalui Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kaltim mengapresiasi keenam talenta muda asal Benua Etam yang mampu...

Lestarikan Budaya Pantun, Wagub Kaltim Bakal Gelar Lomba Pantun

KALTIMKORANSERUYA.COM - Wakil Gubernur Kalimantan Timur (Wagub Kaltim) Hadi Mulyadi minta budaya Pantun dilestatikan. Wagub Hadi mengatakan, berpantun harus menjadi salah satu kewajiban anak bangsa...

Populer