22 November 2024

Samarinda

Home Samarinda Page 8
Reses anggota DPRD Kalimantan Timur (Kaltim), Sapto Setyo Pramono di Kelurahan Loa Buah, Kecamatan Sungai Kunjang, Kota Samarinda (Dok. Sapto Setyo)

Ini yang Disampaikan Sapto Setyo saat Serap Aspirasi Warga Loa Buah

KALTIMKORANSERUYA -- Anggota DPRD Kalimantan Timur (Kaltim), Sapto Setyo Pramono menggelar reses di daerah pemilihannya. Kali ini, legislator Partai Golkar itu melaksanakan reses di Kelurahan...
Penguatan kapasitas teknis dan perencanaan strategis bersama perusahaan di Samarinda, Kalimantan Timur (Kaltim)

Kepala Disbun Kaltim: Perkebunan Kelapa Sawit Penting bagi Perekonomian Kaltim

KALTIMKORANSERUYA -- Dinas Perkebunan (Disbun) Kaltim bekerja sama dengan Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (GAPKI) dan International Labour Organitation (ILO) melakukan penguatan kapasitas teknis...
Foto bersama dalam acara pembukaan Kaltim Paradise of the East di Big Mall (Sumber: Instagram/dprdkaltimofficial)

Hadiri Acara Kaltim Paradise Of The East, Ketua Komisi II DPRD Kaltim Nidya Listiyono...

KALTIMKORANSERUYA -- Ketua Komisi II DPRD Kaltim Nidya Listiyono menghadiri acara pembukaan Kaltim Paradise of the East di Big Mall Samarinda, Jum'at (20/10) malam. Kegiatan...
Kerukunan Keluarga Luwu Raya (KKLR) Kalimantan Timur (Kaltim) saat menggelar peringatan Maulid Nabi Muhammad Saw (foto:kaltim.koranseruya)

KKLR Kaltim Gelar Maulid Nabi Saw

KALTIMKORANSERUYA -- Kerukunan Keluarga Luwu Raya (KKLR) Kalimantan Timur (Kaltim) menggelar peringatan Maulid Nabi Muhammad Saw, Minggu kemarin (15/10/23). Ketua Badan Pengurus Wilayah (BPW) KKLR...
Sosialisasi pilar kebangsaan oleh Baharuddin Demmu (gambar:instagram.com/baharuddin_demmu)

Masyarakat Antusias, Sosialisasi Wawasan Kebangsaan Bakal Makin Intens

KALTIMKORANSERUYA -- Kabarnya, sosialisasi wawasan kebangsaan akan di gelar makin intens oleh Dewan Perwakilan Rakyat (DPRD) Kaltim. "Untuk sekarang ini pelaksanaannya satu bulan sekali. Ke...
Rapat dalam rangka mendukung pelaksanaan tugas dan fungsi DPRD Kaltim (dprdkaltim)

Komisi I DPRD Kaltim Gelar Rapat Evaluasi, Baharuddin Demmu: Warga Butuh yang Cepat

KALTIMKORANSERUYA -- Dalam rangka memaksimalkan kinerja Sekretariat DPRD Kaltim, Komisi I DPRD menggelar rapat bersama pada Sabtu (14/10/23). Rapat tersebut secara khusus mengevaluasi kinerja Sekretariat...
Sutomo Jabir Anggota DPRD Kaltim (foto:kaltim.koranseruya)

Sutomo Jabir Optimis Samarinda Bebas Zona Tambang

KALTIMKORANSERUYA -- Anggota Dewan Pewakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kalimantan Timur (Kaltim), Sutomo Jabir angkat suara terkait pernyataan bebas zona tambang yang dikeluarkan Wali Kota...
Operasi Gabungan Pemadam Kebakaran, Kamis (24/08/2023). (Headlinekaltim)

Panik! Rumah di Samarinda Terbakar Saat Warga Tidur

KALTIMKORANSERUYA.COM - Sejumlah rumah milik warga di Jalan Manunggal RT 02, Desa Loa Janan Ulu ludes terbakar, Kamis (24/8/2023) dini hari. Kejadian tersebut kontan membuat...
Lahan pertanian yang dilanda kemarau (pusaranmedia)

300 Hektar Lahan Tani di Samarinda Terancam Gagal Panen

KALTIMKORANSERUYA.COM - Terdapat sekitar 300 hektare lahan pertanian yang diperkirakan terancam gagal panen. Hal itu diungkapkan Suwarso, Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota...

Jalankan Metode E-Parking, Novi Marinda Putri Minta Dishub Berikan Sosialisasi Ke Masyarakat

KALTIMKORANSERUYA.C0M - Sistem pembayaran metode e-parking saat ini telah berjalan di kawasan Citra Niaga Samarinda, hal tersebut dilakukan oleh Pemerintah Kota Samarinda guna menghindari...

Populer